iklan

Perbedaan Gajah Afrika Dengan Gajah Asia

1.      Ukuran badan ; Gajah afrika lebih besar jika di banding kan dengan gajah Asia,
2.      Telinga ; ukuran indera pendengaran gajah Afrika lebihlebar jika di banding kan dengan gajah Asia
3.      Punggung;  gajah Afrika mempunyai punggung yang cekung sedangkan  gajah Asia mempunyai punggung yang cembung.
4.      Gading; Tak peduli jenis kelamin apapun, semua gajah Afrika mempunyai gading. Hanya gajah Asia jantan yang mempunyai gading
5.      Belalai; Gajah Afrika mempunyai dua buah bibir pada ujung belalainya. Ujung belalai gajah Asia hanya mempunyai satu bibir saja.

6.      Kuku; Kuku gajah afrika 4 di depan dan 3 dibelakang sedangkan gajah Asia 5 di depan dan enam di belakang.

Sumber http://yubelajaripa.blogspot.com

0 Response to "Perbedaan Gajah Afrika Dengan Gajah Asia"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel